Penulis: admin

Pamekasan, www.klix.co.id – Memperingati Hari sejuta pohon, Forum Relawan Penanggulangan Bencana (FRPB) Pamekasan melakukan penanaman Cemara Udang di Pantai Jumiang. Minggu, (14/01/2024). FRPB Pamekasan bersama Dharma Wanita SMK Pakong, Cabang Dinas Kehutanan CDK Sumenep bersama Dharma wanitanya, TNI AL, Forum Komunikasi Kader Konservasi Indonesia, Pencinta Alam MAN 2 Pamekasan dan masyarakat Desa Tanjung, melakukan penanaman di areal pantai wisata Jumiang. Penanaman dimulai jam 07.00 WIB sampai selesai dengan ratusan pohon cemara udang, yang ditanam di sepanjang pantai Jumiang. Menurut Chandra Kirana, selaku ketua Harian FRPB Pamekasan, menjelaskan bahwa kegiatan ini digelar dengan tujuan untuk mencegah abrasi dan mengurangi hempasan gelombang…

Read More

Pamekasan, www.klix.co.id – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pamekasan, Madura, Jawa Timur bersama TNI, Polri, dan masyarakat sekitar berhasil memadamkan semburan api hingga 15 meter yang keluar dari sumur bor milik warga di Desa Kadur, Kecamatan Kadur, Kamis (11/1/2024). BPBD mengerahkan 3 unit pemadam kebakaran untuk menjinakkan api ganas itu. Beberapa kali semprotan air menggunakan alat pemadam tidak mampu menjinakkan semburan api yang keras. Bahkan salah satu petugas harus mendapatkan perawatan setelah pingsan akibat berjibaku dengan panas. “Petugas cukup sulit untuk memadamkan api, karena semburan gas api dari sumur bor itu sangat keras. Air yang disemprotkan kalah dengan semburan api tersebut,”…

Read More

Pamekasan, www.klix.co.id – Sebuah sumur bor di desa Kadur Barat, Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur, Menyemburkan api setinggi 15 meter. Kamis (11/01/2024). Sebelumnya sumur bor milik Junaidi warga desa setempat, menyemburkan air disertai uap gas yang sangat menyengat, yang terjafi pada Rabu (27/12/2023) lalu. Ketika itu kedalaman sumur mencapai 140 meter. Dikhawatirkan terjadi hal yang buruk, akhirnya lubang sumur ditutup dengan pipa paralon. Kemudian pada Kamis pagi (11/01/2024), sumur tersebut menyemburkan api setinggi 15 meter, sehingga Kapolres dan Komandan Kodim 0826 Pamekasan langsung mendatangi lokasi kejadian. Berdasarkan penyelidikan sementara yang dilakukan petugas kepolisian Pamekasan, jika semburan api ini, diduga…

Read More

Pamekasan, www.klix.co.id – Merebaknya penyakit polio di kabupaten Pamekasan, membuat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, Madura, Jawa Timur menggelar rapat koordinasi penanganan kejadian luar biasa (KLB) penyakit polio di Peringgitan Dalam Mandhapa Aghung Ronggosukowati, Rabu (10/1/2024). Rapat tersebut digelar antara Dinas Kesehatan (Dinkes) Pamekasan bersama camat dan sejumlah pihak terkait lainnya, yang juga dihadiri langsung Penjabat Bupati Masrukin didampingi Penjabat Sekda Pamekasan Achmad Faisol. Dalam kesempatan itu, Masrukin mengingatkan jika kejadian luar biasa ini, merupakan beban berat untuk membawa kabupaten Pamekasan kembali sehat. “Ingat KLB itu beban berat ke kita, bukan hanya ke keuangan dan status. Kita ini susah payah untuk…

Read More

Pamekasan, www.klix.co.id – Menjelang pelaksanaan pemilu 2024, Pj. Bupati Pamekasan, Masrukin, mengingatkan jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk bersikap bijak dalam menghadapi pemilu 2024. Musim pemilu 2024 ini, Masrukin mengajak jajarannya untuk mengurangi aktif dalam dunia medsos dan perbanyak silaturahim terhadap sesama agar bisa terjalin kekompakan sebagai abdi negara. “Di pemda ini jangan hidup menyendiri, kurangi bermedsos, perbanyak bersilaturrahmi antar kita, baik di level dinas atau yang lain. Berinteraksi itu yang positif, bukan mainkan jempol di WA tapi isinya hoax, tidak memotivasi, isinya fitnah kepada sesama kita yang pada akhirnya dimanfaatkan,’ katanya Selasa (9/1/2024) Tidak hanya itu, Pj. Bupati juga…

Read More

Sumenep, klix.co.id – Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Poteran, Kecamatan Talango, Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, angkat bicara soal ketidak hadirannya dalam undangan Pemerintah Desa (Pemdes) Poteran pada Senin (8/1/2024). Ketua PPS Desa Poteran, Aswat, mengatakan, pihaknya memilih tidak hadir dalam undangan tersebut, sebab menganggap Pemdes terlalu jauh ikut campur dalam rekruitmen Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) pada Pemilu 2024. “Pada prinsipnya PPS terbuka kepada siapapun untuk memberikan masukan dalam mensukseskan Pelaksanaan Pemilu termasuk dalam pemenuhan tenaga adhok di tingkat tempat pemungutan suara (TPS), termasuk juga dengan Desa. Kami upayakan ada sinergitas dan hubungan yang baik secara kelembagaan dan personal,” ucapnya,…

Read More

Sumenep, klix.co.id- Angin puting beliung disertai hujan deras menbuat belasan tiang PLN dan sejumlah pepohonan di sepanjang jalan nasional Sumenep-Pemekasan, tepatnya di pintu masuk Kota Sumenep, Jawa Timur, roboh pada Selasa (09/01/2024), sekitar Pukul 15.00 WIB. Kepala Dinas Lingkungn Hidup Arif Susanto di lokasi, mengatakan, pihaknya belum mengetahu pasti jumlah tiang PLN yang roboh, akan tetapi, diperkirakan terdapat belasan tiang PLN dan sejumlah pohon roboh. “Jumlah jelasnya kami belum tahu pasti, namun, diperkirakan ada belasan tiang PLN yang roboh dan sejumlah pohon melintang di jalan raya. Ini semua unsur turun, BPBD dan petugas gabungan dibantu warga, ” katanya. Salah seorang…

Read More

Sumenep, www.klix.co.id – 4 Januari 2024 – Komitmen Pemerintah Kabupaten Sumenep, melalui Dinas Kebudayaan Pemuda Olahraga dan Pariwisara (Disbudporapar), dalam rangka mewujudkan dan memajukan sektor pariwisata, serta menyelesaikan sengketa yang seringkali terjadi di pantai lombang, terus dilakukan. Kepala Disbudporapar Sumenep Moh Iksan, mengatakan, Salah satu bukti komitmen tersebut, terbaru yaitu proses sertifikat lahan Pantai Lombang yang menjadi salah satu ikon wisata Kabupaten Sumenep, seluas 4 hektare lahan pantai sudah bersertifikat. “Di sini tercatat setidaknya sudah empat hektare (lahan Pantai Lombang) yang sudah resmi tersertifikat,” ujarnya. Selanjutnya, Disbudporapar Sumenep akan melakukan koordinasi dengan pemerintah desa setempat untuk tindak lanjut dalam pengembangan…

Read More

Pamekasan, www.klix.co.id – Mengawali tahun 2024, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, Madura, Jawa Timur menggelar apel bersama yang digelar di Lapangan Nagara Bhakti Mandhapa Aghung Ronggosukowati, Selasa (2/1/2024) pagi. Pj Bupati Pamekasan Masrukin yang bertindak sebagai pembina apel memberikan penghargaan kepada organisasi perangkat daerah (OPD) berprestasi di lingkungan pemkab setempat, para inovator di beberapa OPD, camat, kelurahan, dan penghargaan kepada desa-desa berprestasi. Baik prestasi tingkat kabupaten, provinsi, dan penghargaan tingkat nasional. Sementara OPD yang mendapat penghargaan tersebut antara lain Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian, Dinas Komunikasi dan Informatika, Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP), Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud),…

Read More

Pamekasan, www.klix.co.id – Koordinator Daerah (Korda) Nahdlatul Ulama Madura menggelar halaqah fiqih peradaban dengan tema Ijtihad Ulama NU dalam Bidang Sosial-Politik di Pondok Pesantren Bustanul Ulum Sumber Anom, Desa Angsana, Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur, Ahad (24/12/2023).  Hadir dalam acara tersebut seluruh ketua PCNU se-Madura beserta pengurus harian. 3 narasumber turut mengisi halaqah yakni; KH. Miftah Fakih selaku Ketua PBNU, KH. Hodri Arif selaku Ketua Rabithah Ma’ahid Al Islamy PBNU dan Prof. Dr. KH. Abd A’la Basyir, pengasuh pondok pesantren Annuqayah Guluk-Guluk Sumenep. Korda NU Madura, KH. Taufik Hasyim menjelaskan, ada 8 rekomendasi yang dihasilkan dalam halaqah tersebut. Pertama,…

Read More